13 November 2023
Yakub menamai tempat itu Pniel (artinya ‘Wajah Allah’) karena katanya, "Aku telah melihat Allah muka dengan muka, namun nyawaku terpelihara."
Biarlah selama kita mengiring, kita memiliki pengenalan secara intim (muka dengan muka) dengan Allah kita. Makin kita mengenal Allah kita, semakin kita aman di dekat hati-Nya.



